Meningkatkan Produktivitas Anda dengan Shortcut Windows


 

1. Pendahuluan

Menyelesaikan tugas yang diproses dengan mengetik dapat dilakukan dengan memperhatikan betul dimana letak dari setiap tombol pada keyboard komputer. Pada prosesnya, setiap tombol dirancang untuk memudahkan pengguna dalam menyelesaikan tugas. Bagaimana dengan tombol shortcut? Kenapa tombol shortcut penting?

Pada keyboard terdapat pengaturan kombinasi antara tombol control (disingkat: Ctrl), alternative (disingkat: Alt), dan Shift (disingkat:shift) dengan tombol lainnya yaitu tombol huruf, tombol angka, tombol fungsi, dan lainnya. Pengabungan antara  dua tombol atau lebih dapat memunculkan perintah baru terhadap suatu program atau sistem Windows itu sendiri. Perintah baru ini mengefisiensi waktu dalam rangka menyelesaikan suatu tugas seorang pengguna. Selain itu akan menambah referensi kegunaan suatu program atau Windows.

 

2. Daftar beberapa shortcut Windows yang berguna untuk tugas sehari-hari.

Apabila dikombinasikan, maka akan telaksana perintah baru terhadap suatu program atau Windows itu sendiri. Misalnya kombinasi Contol (Ctrl) + Escape (Esc) akan memunculkan menu Start. Contoh yang lainnya adalah kombinasi tombol Alternative (Alt) + Tombol Fungsi F4 akan memunculkan menu shutdown. Kemudian Tombol Control (Ctrl) + Alternative (Alt) + Delete (Del) akan memunculkan menu shutodwn.

Sebenarnya menu ini sudah tersedia dengan mudah apabila kita menekan tombol start, kita hanya perlu melihat dimana icon aplikasi atau perintah yang memunculkan menu tersebut. Apabila pada saat penekanan kombinasi tombol ini dibandingkan dengan penekanan pada tombol start dihitung, kita bisa melihat perbandingan, yang mana proses yang lebih cepat antara keduanya. Dan tentu saja penggunaan penekanan kombinasi tombol lebih efisien penggunaan waktu dalam penggunaannya.

 

3. Cara mengaktifkan dan menggunakan shortcut tersebut.

Tombol shorcut pada suatu program atau Windows sebagai sistem operasi, ada yang telah ada dan seorang user hanya perlu melakukan eksekusi langsung dengan cara mengkombinasikan tombol yang ada sesuai dengan penggunaannya (lihat contoh diatas). Adapula kombinasi tombol yang dikonfigurasi oleh seorang user sendiri secara custom. Seorang user hanya perlu masuk kemenu untuk pengaturan melakukan kombinasi tombol.


4. Tips tambahan untuk memanfaatkan shortcut Windows dengan optimal.

Bagi seorang user yang menyelesaikan tugas dengan mengedapankan efisiensi kinerja, memanfaatkan shortcut akan sangat membantu dibandingkan dengan menyelesaikan tugas tanpa memanfaatkan shortcut. Selain waktu tidak akan terbuang yang mungkin bisa digunakan untuk hal lain, tugas yang dibebankan akan terlaksana dengan lebih baik dengan hasil yang sama dalam hal efisiensi waktu. Namun untuk itu seorang user perlu mengorbankan sedikit waktu luangnya untuk mempelajari, mengasah kemudian nantinya bisa diaplikasikan apabila shortcut ini telah diketahui dengan baik.

 

5. Kesimpulan dan dorongan untuk mulai menggunakan shortcut untuk produktivitas yang lebih tinggi.

Dalam hal efisiensi kinerja menggunakan shorcut itu baik, dengan hasil yang sama namun rentan waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan pastinya berbeda. Seorang pengguna hanya perlu mempelajari dan memahami penggunaan sebab sortcut ini sudah dirancang sedemikian rupa agar bisa dengan mudah digunakan dan tentunya mempermudah penggunaannya dalam rangka menyelesaikan pekerjaan.


Demikian artikel ini dan apabila kamu ada pertanyaan maupun tanggapan silahkan tingalkan komentar dikolom komentar. Jangan lupa telusuri artikel lainnya untuk menambah referensi kamu. Akhir kata terimakasih dan sampai jumpa pada artikel selanjutnya.

Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url